Yach… tentang bagian ketiga…
Allah menciptakan segala sesuatu di Dunia ini dengan berpasang-pasangan, manusia… hewan… tumbuhan dan sega sesuatu... bahkan hati kita pun ssungguhnya berpasangan namun pasangannya ada di raga lain… tapi anehnya kadang kala timbul bagian ketiga… yang berada tepat diantara yang berpasangan…
Layaknya terang dan gelap, selalu ada redup diantaranya…
Layaknya pasti dan mustahil, slalu ada mungkin diantaranya…
Layaknya hitam dan putih, selalu ada abu-abu diantaranya…
Heemmm…. ^^’
Allah ciptakan semuanya berpasang-pasangan supaya antara keduanya bisa saling melengkapi, dan memang telah sempurna rasanya saat semua berpaangan…
tapi…. Kenapa harus ada bagian ketiga????
tapi…. Kenapa harus ada bagian ketiga????
yach… Rahasia dibalik Rahasia…
Bukan tak mungkin Allah ciptakan bagian ketiga tanpa adanya sebuah arti atau tujuan…
Allah lebih tau apa yang sesungguhnya tidak pernah kita tau…
Allah lebih tau apa yang sesungguhnya tidak pernah kita tau…
bagian ketiga datang bukan asal datang… kehadirannya dapat membesarkan hati kita untuk dapat menentukan suatu pilihan atau bahkan memberikan kita keteduhan saat hati ini belum sanggup menentukan sebuah pilihan… mungkin juga ujian buat kita untuk dapat memantapkan hati…
Saat gelap terlalu suram buat kita sedangkan terang begitu menyiksa, maka pilihlah redup dan berlahan mantapkan hati memilih yang tepat, tetap gelap atau terang…??
kita tidak akan dapat mengatakan terang tanpa kita pernah merasakan gelap…
Saat keadaan membangunkan kita tuk raih suatu impian besar yang mustahil sedangkan pasti masih belum bisa kita raih, maka ambillah mungkin untuk tetap bisa besarkan hati kita dan tetap berikan semangat tuk raih impian besar itu...
keberhasilan yang sesungguhnya tidak akan dapat kita rasakan tanpa kita pernah merasakan yang namanya kegagalan…
Saat sudah ada seseorang di hati kita dan hadir orang ketiga… saat itulah hati kita diuji, antara bertahan, berpaling atau tetap dalam kesendirian… dan di sisi lain saat itu juga baru kita menyadari akan pentingnya sebuah kepercayaan…
sebuah kepercayaan tidak pernah kita rasa penting tanpa adanya percikan cemburu dan penghianatan...
* Tidak bisa kita melihat sesuatu hanya dari satu sisi saja, karena mungkin di sisi yang lain tersimpan makna atau hikmah yang luar biasa. Selalulah kita ingat pada Allah dalam segala kondisi dan situasi... ^_*